Sabtu, 02 Maret 2013

Akreditasi Pendidikan Teknik Mesin 2013

Prodi Teknik Mesin diadakan di perguruan tinggi antara lain bertujuan untuk bendidik tenaga kependidikan teknologi dan kejuruan untuk menghasilkan Sarjana dan Ahli Madya Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (guru, ahli pendidikan, dan tenaga kependidikan lainnya) secara akademis dan profesional, sehingga berkontribusi bagi peningkatan mutu sumber daya manusia Indonesia. Disamping itu untuk mendidik tenaga ahli teknik secara akademis dan profesional untuk menghasilkan Sarjana dan Ahli Madya Teknik, yang diperlukan bagi pembangunan industri dan sektor-sektor pembangunan nasional lainnya yang relevan.

Lulusan Program Studi Pendidikan bergelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) dan lulusan Program Diploma bergelar Ahli Madya (A.Md.).

Berikut kami sampaikan info Akreditasi 2013 di Perguruan Tinggi yang meliputi S1 (Sarjana), silakan dipelajari!

Akreditasi Pendidikan Teknik Mesin


No.WIL.Tk.Perguruan TinggiProgram StudiNo. SKTh. SKPeringkatTgl. Daluwarsa (th-bl-tg)Status Daluwarsa
1 06 S1 Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Veteran Semarang Pendidikan Teknik Mesin 020 2007 C 2012-09-07 Kadaluarsa
2 03 S1 Universitas Negeri Jakarta (UNJ), Jakarta Pendidikan Teknik Mesin 029 2010 B 2015-12-03 masih berlaku
3 09 S1 Universitas Negeri Makassar, Makassar Pendidikan Teknik Mesin 017 2012 B 2017-06-29 masih berlaku
4 07 S1 Universitas Negeri Malang (UM), Malang Pendidikan Teknik Mesin 048 2012 A 2017-01-06 masih berlaku
5 09 S1 Universitas Negeri Manado Pendidikan Teknik Mesin 016 2011 B 2016-07-28 masih berlaku
6 01 S1 Universitas Negeri Medan Pendidikan Teknik Mesin 013 2011 A 2016-07-14 masih berlaku
7 10 S1 Universitas Negeri Padang Pendidikan Teknik Mesin 014 2011 A 2016-07-21 masih berlaku
8 06 S1 Universitas Negeri Semarang (UNNES), Semarang Pendidikan Teknik Mesin 024 2009 B 2014-08-21 masih berlaku
9 07 S1 Universitas Negeri Surabaya (UNESA), Surabaya Pendidikan Teknik Mesin 037 2011 A 2016-11-11 masih berlaku
10 05 S1 Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Yogyakarta Pendidikan Teknik Mesin 023 2010 A 2015-10-29 masih berlaku
11 08 S1 Universitas Nusa Cendana, Kupang Pendidikan Teknik Mesin 015 2009 C 2014-06-19 masih berlaku
12 04 S1 Universitas Pendidikan Indonesia (UPI), Bandung Pendidikan Teknik Mesin 032 2012 A 2017-10-18 masih berlaku
13 05 S1 Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta Pendidikan Teknik Mesin 020 2007 C 2012-09-07 Kadaluarsa
14 06 S1 Universitas Sebelas Maret (UNS), Surakarta Pendidikan Teknik Mesin 047 2011 A 2016-02-17 masih berlaku
15 02 S1 Universitas Sriwijaya (UNSRI), Palembang Pendidikan Teknik Mesin 023 2009 C 2014-08-13 masih berlaku

Demikian info Akreditasi Jurusan Pendidikan Teknik Mesin 2013 kami sampaikan. Semoga bermanfaat, Amin Ya Rabbal Alamin!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar