Rabu, 27 Februari 2013

Akreditasi Universitas Bina Nusantara 2013

Universitas Bina Nusantara (Ubinus) atau tenar dengan sebutan BINUS University merupakan salah satu universitas swasta Indonesia yang berlokasi di Jakarta, Indonesia. Universitas ini bernaung di bawah lembaga pendidikan Bina Nusantara. Universitas Bina Nusantara bermula dari sebuah institusi pelatihan komputer Modern Computer Course yang didirikan pada 21 Oktober 1974. Seiring dengan perkembangan, Modern Computer Course kemudian berkembang menjadi Akademi Teknik Komputer (ATK) pada 1 Juli 1981. Akademi ini menawarkan pendidikan manajemen informatika dan teknik informatika. Tiga tahun kemudian pada 13 Juli 1984 ATK mendapatkan status terdaftar dan berubah menjadi AMIK Jakarta. Pada 1 Juli 1985, AMIK membuka kursus di bidang komputerisasi akuntansi. AMIK mulai menggunakan nama Bina Nusantara pada 21 September 1985.

Perguruan tinggi swasta (PTS) ini beralamat di Jl. Syahdan No. 9 Jakarta 11480.



Berikut kami sampaikan info Akreditasi Ban-PT 2013 yang meliputi program Diploma, Sarjana 1 (S1), dan S2 (magister), silakan dipelajari!

Akreditasi Universitas Bina Nusantara


No.WIL.Tk.Perguruan TinggiProgram StudiNo. SKTh. SKPeringkatTgl. Daluwarsa (th-bl-tg)Status Daluwarsa
1 03 D-III Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Komputerisasi Akuntansi 009 2009 B 2014-06-26 masih berlaku
2 03 D-IV Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Perhotelan 029/SK/BAN-PT/AK-IX/Dpl-IV/I/2013 2013 A 2018-01-31 masih berlaku
3 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Arsitektur 009 2011 B 2016-07-01 masih berlaku
4 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Desain Komunikasi Visual 013 2011 B 2016-07-14 masih berlaku
5 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Komputerisasi Akuntansi 008 2003 B 2008-05-22 Kadaluarsa
6 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Manajemen 014 2009 A 2014-06-12 masih berlaku
7 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Matematika 021 2010 B 2015-10-15 masih berlaku
8 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Psikologi 014 2011 C 2016-07-21 masih berlaku
9 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Sastra Cina 027 2009 B 2014-09-11 masih berlaku
10 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Sastra Inggris 025 2007 A 2012-10-26 Kadaluarsa
11 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Sastra Jepang 031 2011 B 2016-10-14 masih berlaku
12 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Sistem Informasi 024 2008 B 2013-10-10 masih berlaku
13 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Sistem Komputer 012 2008 B 2013-06-28 masih berlaku
14 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Statistika 014 2011 B 2016-07-21 masih berlaku
15 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Teknik Industri 044 2011 B 2016-02-04 masih berlaku
16 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Teknik Informatika 018 2009 B 2014-07-10 masih berlaku
17 03 S1 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Teknik Sipil 029 2010 B 2015-12-03 masih berlaku
18 03 S2 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Manajemen 022 2011 A 2016-10-28 masih berlaku
19 03 S2 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Manajemen Sistem Informasi 006 2011 C 2016-07-14 masih berlaku
20 03 S2 Universitas Bina Nusantara (UBINUS), Jakarta Teknik Informatika 011 2012 B 2017-08-03 masih berlaku

Keterangan : Status Daluwarsa berwarna kuning berarti masa berlakunya kurang dari 1 (satu) tahun lagi.

Universitas Bina Nusantara didirikan pada tanggal 8 Agustus 1996. STMIK Bina Nusantara kemudian bergabung dengan Universitas Bina Nusantara pada 20 Desember 1998. Saat ini, Universitas Bina Nusantara memiliki program pendidikan: Sekolah Sistem Informasi, Sekolah Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Sekolah Bisnis dan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Komunikasi, Sekolah Desain, Fakultas Humaniora, Magister Teknik Informatika, Magister Manajemen Sistem Informasi, Magister Manajemen (Sekolah Bisnis), dan Doktor Riset Manajemen.

Demikian info Akreditasi Universitas Bina Nusantara 2013 kami sampaikan. Semoga bermanfaat, Amin Ya Rabbal Alamin!


1 komentar: